Search
Search
Close this search box.

Selamat Datang di Program Literasi Digital

SDIT INSAN MADANI PALOPO

Tentang

Program Literasi Digital

Di Program Literasi Digital ini, pengunjung dapat menikmati petualangan membaca karya-karya para siswa dan guru kami. Berbentuk blog atau buku, Anda bebas memilihnya semaumu. Di sini, kami juga kerap membagikan kegiatan-kegiatan literasi yang akan dan telah kami selenggarakan. Baik internal, lokal, maupun nasional, senantiasa kami bagikan.

Program Literasi Digital literasi ini dikembangkan dalam rangka pembangunan budaya literasi di sekolah kami. Dengan Program Literasi Digital ini, kami berharap mampu mendorong warga sekolah untuk lebih termotivasi dalam membaca dan berkarya. Ini akan menjadi bekal penting bagi peningkatan mutu pendidikan dan kualitas generasi pembawa perubahan di masa depan.

Program Literasi Digital ini tercipta, berkat kerja sama antara Sekolah dan Nyalanesia. Melalui program Gerakan Sekolah Menulis Buku Nasional (GSMB Nasional) yang diselenggarakan Nyalanesia, kami juga berhasil mendapatkan penghargaan Sekolah Aktif Literasi Nasional.

Selamat bertualang, dan salam #NyalakanMasadepan!

Tim Literasi Sekolah

Ristia Julhijjah, S.Si.

Koordinator

Muhammad Nurhadi, S.Pd.

Anggota

Muhadir Azis, S.Pd., M.Pd.

anggota

Sukmawati, S.Pd.

anggota

Citra, S.Pd.

Anggota

Program Literasi Sekolah

Galeri Kegiatan Literasi Sekolah

Visi dan Misi Literasi

Menjadi Sekolah Islam yang Unggul dalam Menyiapkan Generasi Berkualitas dan Berkarakter

  1. Mewujudkan nilai islam melalui penyelenggaraan sekolah
  2. Memadukan nilai islam dalam kurikulum
  3. Mewujudkan budaya sekolah yang berbasis islam
  4. Menerapkan pendidikan Al-Qur’an secara komprehensif
  5. Melaksanakan layanan pendidikan secara adil dan memuaskan 
  6. Melakukan pemberdayaan SDM secara berjenjang dan berkesinambungan
  7. Membentuk peserta didik yang kreatif dan inovatif melalui, pembelajaran yang aktif, kreatif dan menyenangkan
  8. Menghasilkan peserta didik yang berprestasi di bidang akademik dan non akademik melalui panggilan, pembimbingan dan pengembangan minat dan bakat secara terprogram
  9. Melakukan pembimbingan secara komprehensif dengan orientasi terbentuknya akhlak mulia dan karakter pancasil.

 

Terwujudnya Peserta Didik yang Religius, Berprestasi dan Berkarakter Melalui Budaya Unggul Berliterasi dengan Berlandaskan Profil Pelajar Pancasila

  1. Mewujudkan insan literat  yang dibangun dalam gerakan literasi sekolah
  2. Membentuk budaya literasi di lingkungan sekolah
  3. Meningkatkan insan literat di lingkungan sekolah
  4. Meningkatkan kegemaran literasi dalam baca dan tulis melalui sekolah ramah anak yang menyenangkan
  5. Menjadi wadah untuk menumbuhkan literasi sehingga dapat berintegrasi dengan pembelajaran kelas yang berkelanjutan 

Target Literasi Sekolah

  1. Menjadikan sekolah gemar literasi
  2. Menerbitkan buku minimal sekali setahun
  3. Menggelar lomba literasi setiap semester di lingkup sekolah
  4. Mengintegrasikan program literasi sekolah dengan pembelajaran

Blog Literasi

Karya dan Prestasi Literasi